Apr 7, 2010

Kemajuan internet Indonesia, kemudahan bagi hidup anda

Suka dengan tulisan ini?

Bagikan
Pengguna internet di Indonesia maju dengan pesatnya tanpa anda sadari. Dulu, saat baru pertama kali memiliki ponsel, saya yang notabene tidak tahu apa itu internet sering mendownload ringtone dan gambar xxx. Yang saya tahu pada saat itu hanyalah GPRS, bukan internet. Setelah belakangan cukup lama berkecimpung di internet saya sadar betapa lugunya, yang saya katakan GPRS itulah yang dikatakan jalur akses internet.

Saat ini, keberadaan fasilitas internet di sebuah sekolah telah menjadi keharusan walaupun terkadang juga banyak membawa efek negatif. Selain memudahkan para siswa untuk mendapatkan berbagai sumber informasi terbaru, internet juga dapat digunakan oleh para siswa dalam mendapatkan materi pelajaran.
Salah satu media untuk menghubungkan anda dengan inetrnet selain GPRS pada saat ini adalah dengan WI-Fi. Jalur koneksi membutuhkan sebuah area hotspot. Area hotspot biasanya terdapat di kafe-kafe, sekolah, hotel, kantor dan berbagai tempat umum lainnya yang menyediakannya. Untuk membuat hotspot hotel atau sekolah anda memerlukan sebuah antena pemancar gelombang wireless yang dapat diterima oleh perangkat keras anda seperti laptop atau handphone.
Antena yang digunakan untuk memnacarkan sinyal Wi-Fi pada area hotspot tersebut berbeda-beda sesuai dengan kebutuhan yang diperlukan. Pada sekolah atau kampus yang kebanyakan wirelessnya diakses dengan laptop sebaiknya menggunakan Antena Omni yang mampu memancarkan sinyal Wi_fi hingga 9KM. Sedangkan bagi anda yang memerlukan antena yang bisa memancarkan sinyal Wi-Fi lebih dari 9KM, anda dapat menggunakan Antena Sectoral.
Sekarang, bagaimana anda mendapatkan barangnya?
Kemjauan internet memudahkan anda untuk mendapatkannya. Salah satu toko online yang menyediakan perlatan wireless tersebut adalah website antarlangit.com.

Suka dengan tulisan ini?

No comments:

Post a Comment